Membuat Read More

Read More atau Baca selengkapnya atau yang lainnya sering kita jumpai didalam postingan blog atau isi dalam sebuah website. Read more atau baca selengkapnya digunakan untuk memenggal posting atau tulisan dalam sebuah isi blog atau website, tujuannya agar postingan yang panjang tidak memenuhi web atau blog yang bersangkutan sehingga membuat pengunjung kurang nyaman.

Untuk blogger pemula kayak saya setelah bisa mengganti template pasti ingin sekali membuat read more atau baca selengkapnya.

Nah untuk anda yang ingin membuat read more ikuti langkah-langkah berikut :

=>>Login dulu ke blogger.com, kemudian pilih blog yang ingin kamu edit, klik link Layout atau Tata Letak kemudian masuk ke Edit HTML

=>>Untuk bisa ngedit template secara keseluruhan, kamu harus centang/tandai/aktifkan Expand Widget Templates

Masukkan kode berikut sebelum tag </head> atau tepat sesudah kode } ]]></b:skin> seperti ini :

<style>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
span.fullpost {display:inline;}
<b:else/>
span.fullpost {display:none;}
</b:if>
</style>

=>>Selanjutnya mengatur supaya postingan terpotong, cari kode


Comments

Popular Posts